Mahasiswa FKIP UNS Upayakan Peningkatan Kualitas Pembelajaran Melalui Kampus Mengajar
FKIP – Tiga mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta yang tergabung dalam satu tim Program Kampus Mengajar (KM) Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) berkolaborasi dengan dua mahasiswa lain dari Universitas Nahdlatul Ulama dan Universitas Sahid Surakarta melakukan beberapa upaya untuk meningkatkan kualitas